Monday, April 18, 2011

Bermain dengan Putty dan VIM Editor

PERINTAH PERINTAH DI LINUX MELALUI CONSOL

* vim = perintah edit file

* /etc/init.d/restart network = perintah untuk restart nerwork

* gedit = printah edit file

* df -h = perintah untuk mengetahui kapasitas hardisk

* sudo bash / su = untuk masuk sebagai administrator

* mkdir = untuk membuat folder

* rm -rf = cara menghapus folder

* vim nama text = cara membuat text file

* net use lpt1 //no ip user/nama printer = perintah untuk membuat print cepat /ctrl P

* init 0 = printah shoutdown melalui consol

* init 6 = printah untuk restart system melalui consol

* cd = printah untuk masuk ke directory

* cd / = printah untuk keluar dari directory

* ls = printah untuk mengetahui isi directory

* cat = printah untuk mengetahui isi file

* cp = perintah untuk mencopy file. tekan v= untuk block file. tekan Y=untuk copy. tekan P=untuk paste

* rm = perintah untuk menghapus file

* less = untuk melihat isi file secara dscrool

* tail = menampilkan 10 baris terakhir

* mv = untuk memindahkan file ( cut )

* sudo tail -f /var/log/squid/access.log = untuk mengetahui siapa aja yang borwsing dan yang mengunakan internet, sepuluh baris terakhir

* ssh kholil@192.168.0.117 = cara untuk remood user

* sudo vim /etc/squid/squid.conf = cara meng edit squid

* sudo mount /dev/fd0 Desktop/floppy/ =untuk mengenalkan floppy

* mount /dev/hda2 Desktop = cara untuk mengenalkan hardisk

* passwd = cara mengganti password

* vim /etc/samba/smb.conf = ( ket ) isikan (writable =yes) ( browsable =yes) ( path =/root/Desktop/hardisk) (public = yes ) cari scurity nya dan ganti dg (scurity = share ) kemudian simpan = cara shering lewat console

* vim /etc/network/interface = cara menganti ip lewat console * chmod +x nama text = perintah untuk membuat file eksekusi

* dpkg-reconfigure xserver-xorg = cara untuk mendeteksi new hardware

* jika media player tidak bisa di gunakan coba install vnc common

* nautilus = di gunakan untuk copy data dari root ke usr

* iftop = untuk melihat traffic bandwith internet

* apt-get install gwget = gwget adalah sofware untuk download

* apt-get install down them all = down them all adalah sofware untuk download caranya open mozila-pilih tools-add ons

* ifconfig eth0:1 192.168.5.1 = cara untuk membuat ip lebih dari 1

* tail -f /var/log/syslog = cara untuk check klo ada system yang error

* dmesg | grep lp = cara check klo ada system printer yang error

* apt-get install ssh = untuk remod komputer

* vim /etc/ssh/sshd-config = ganti permit root login = no menjadi =yes =agar ssh bisa di jalankan

* cara menganti password root = booting komputer dg mengunakan live cd pc linux,buat folder di root contoh #mkdir data, setelah itu ketikan #mount /dev/hda1 data lalu enter,setelah hardisk root nya udah di mount langkah kedua ketikan #chroot . ( titik ) lalu enter setelah itu ketikan passwd dan isikan password baru.

* scp -r sysadmin@192.168.0.1:/home/sysadmin/showrewall /home/kholiljibril/Desktop = cara copy folder dari computer lain lewat console

*vim /etc/sudoer = perintah edit untuk menjalankan sudo bash agar bisa masuk root

*ln -s ketik file yg mau di link terus arahkan ke /etc/init.d = perintah link file

*wget terus ketik alamat yg mau di download = perintah download lewat console *apt-get install cupsys cupsys-client cupsys-bsd cupsys-driver-guten print = cara untuk menambah driver printer di system linux

*chown -R kholil.kholil (nama folder yg mau di beri acsess w-r-x ) = cara memberi acsess folder agar dapat di (write-read-excute )

*dpkg -l | grep openoffice = cara menampilkan file openoffice dari console di debian

*rpm -qa | grep openoffice = cara menampilkan file openoffice dari console di pc linux

*rpm -e — nodeps openoffice = cara menghapus openoffice lewat console di pc linux

*apt-get remove — purge openoffice = cara menghapus openoffice lewat console di debian

*apt-get install openoffice = cara install openoffice dari console di debian

*rpm -ivh openoffice = cara install openoffice dari console di pclinux Semoga bermanfaat ^^

No comments:

Post a Comment

Terima kasih atas komentar yang anda sampaikan , sehingga dapat menambah wawasan saya sebagai penulis dan membuat blog ini semakin berguna banyak orang